BLT Desa adalah pemberian uang tunai kepada KPM (Keluarga Penerima Manfaat) sesuai dengan kriteria yang tercantum pada PMK No. 190 Tahun 2021 Pasal 33. Bersumber dari Dana Desa
Pemerintah Desa Mekarsaluyu Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung telah menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahap II Tahun 2025 sebanyak 21 KPM, setiap KPM menerima bantuan uang tunai sebesar Rp. 300.000,-/bulan.
Pembagian BLT ini di hadiri langsung oleh Pendamping Desa dan kepala desa Mekarsaluyu.
Senin 17 November 2025